Jumat, 15 November 2019

Give Away Berhadiah 2 Smart Watch Honda Kalbar


Selamat pagi teman-teman deguh.com dimanapun kalian berada, pada kesempatan kali ini tidak henti-hentinya deguh.com akan memberikan informasi menarik untuk Anda. Kali ini seperti biasa penulis akan menyampaikan informasi seputar dunia otomotif. Tanpa terasa kini kita berada diawal bulan November, nah itu artinya tinggal beberapa bulan lagi tahun 2019 akan pergi. Sudah tercapaikah keinginan-keinginanmu yang kau gantungkan pada tahun ini? Semoga saja sudah tercapai ya apapun yang kamu inginkan, Aamiin.

Jika kita bicara soal honda maka tidak akan ada habis-habisnya. Produsen motor terbesar didunia ini bukan hanya terkenal akan produk sepeda motornya yang terbilang irit dan mesin yang tahan lama. Honda tidak sekedar itu, banyak cara yang dilakukan Honda untuk menarik hati konsumennya, salah satunya lewat promo dan kuis menarik yang memberikan berbagai macam hadiah menarik. Lalu kini Anda bertanya-tanya gimana caranya untuk ikut kuis tersebut dan kini Anda juga penasaran gimana cara untuk dapetin hadiahnya? Sekarang Anda kepengen mendapatkan hadiah? Nah sekarang sedang berlangsung kuis instagram @honda_kalbar yakni berhadiah 2 buah Smart Watch. Untuk dapetin hadiahnya maka kamu wajib menjawab pertanyaan dibawah ini. Sebelum menjawab pertanyaannya, ada baiknya pahami dulu mekanismenya seperti ini:

1. Follow Instagram Honda Kalbar

Langkah pertama yang harus Anda lakukan adalah follow instagram Honda Kalbar yang bernama @honda_kalbar.

2. Jawab Pertanyaan Kuisnya

Langkah selanjutnya yang wajib Anda lakukan adalah dengan menjawab pertanyaan yang telah diajukan dengan baik dan benar. Sebab ketepatan pada saat menjawab menjadi aspek yang paling penting pada kuis ini. Pertanyaan kuis kali ini adalah repost postingan ini di akun Instagram Anda, lalu komentar di postingan ini dan sebutkan minimal 5 keunggulan Honda CB150R Streetfire”. Mudah bukan caranya?


3. Tag Teman Kalian

Nah, jika Anda telah follow akun instagram @Honda_Kalbar dan sudah jawab pertanyaannya dikolom komentar, maka tugas Anda selanjutnya adalah tag tiga teman kamu dan tinggal tunggu deh siapa tau aja beruntung. Akan ada 2 pemenang yang berhak mendapatkan 2 buah Smart Watch untuk masing-masing pemenang. Kuis ini akan diumumkan pada tanggal 19 November 3019 dan pemenang akan dimumkan di Instagram Honda Kalbar. Kamu pengen tahu apa jawaban dari pertanyaan ini? Simak ulasan singkatnya hingga usai.

Honda CB150R Streetfire

Honda CBR150R dibekali mesin baru berkapasitas 149,16 cc. Menggunakan teknolgi DOHC, konfigurasi satu silinder, dan pendingin cairan. Sanggup memuntahkan torsi puncak 13,7 Nm pada 7.000 rpm dan tenaga maksimal 16,86 hp pada 9.000 rpm. Mesin tersebut dikawinkan dengan sistem transmsi 6-percepatan.

Instrument cluster LCD, pun mampu menjadi fitur yang meningkatkan penampilan modernnya. Selain itu pengendara pun mudah dalam melihat setiap indikator yang terkait dengan motor. Seperti speedometer, odometer, posisi gigi transmisi, dan lain-lain. Penggunaan truss diamond frame dengan aluminum engine hanger baru, membuat motor ini lebih kokoh namun tetap fleksibel. Ditambah dengan suspensi belakang monoshock Pro-Link. Sehingga stabilitas berkendara diklaim semakin stabil di berbagai kondisi jalan. Semetara sistem keselamatan, menggunakan carkam di kedua rodanya untuk hasil optimal. Biarpun begitu belum ada penyematan anti-lock braking system (ABS).
Motor keluaran Honda ini memiliki tampilan yang agresif. Lampu depannya tajam, bodinya kompak, dan sangat aerodinamis. Posisi setang lebih menekuk, sehingga karakter balapnya sangat terasa. Ditambah lagi dengan sistem pencahayaan LED dan instrumen cluster LED membuat tampilannya semakin modern. Bodinya pun dibalut dengan full fairing. Sehingga aura sportifnya lebih kental. Rodanya sangat menawan, dengan desain velg 17 inci yang menunjang penampilan agresifnya. Ban depannya berukuran 100/80 tubeless, dan ban belakangnya 130/70 tubeless.

Fitur menarik lainnya adalah sistem pencahayaan LED. Mulai dari lampu depan, lampu sein, dan lampu rem belakang. Fitur ini mampu menghadirkan tampilan modern, juga visibilitas yang lebih baik untuk pengendara saat malam hari. Kelebihan lain dari teknologi LED, sanggup memberikan kestabilan kelistrikan motor. Motor ini dibekali mesin berkapasitas 149,16 cc, dengan teknologi DOHC. Konfigurasinya satu silinder, dan telah menggunakan pendingin cairan. Mampu menghasilkan torsi puncak 13,7 Nm pada 7.000 rpm dan tenaga maksimal 16,86 hp pada 9.000 rpm. Mesin tersebut dikawinkan dengan sistem transmsi 6-percepatan.

Mesin ini dirancang untuk menghasilkan torsi besar dari tarikan awal sampai menengah. Sementara untuk putaran atas, dihadirkan pengaturan khusus. Engine mount diposisikan dengan sudut 40 derajat, diameter throttle body diperbesar untuk efisiensi intake, serta rasio kompresi diubah menjadi 11,3:1.  Sementara itu untuk konsumsi bahan bakarnya. AHM mengklaim Honda CBR150R mampu mengirit sampai 39,72 kpl dengan metode pengujian ECE R40 Euro 3. Diperoleh berkat aplikasi dari teknologi minim gesekan pada mesin, yang meminimalkan penggunaan bahan bakar.

0 comments:

Posting Komentar