Senin, 21 Desember 2015

Vendor Oppo akan memperkenalkan seri A53, yakni phablet berbasis 4G LTE

Pada awal bulan November yang telah lalu telah muncul pada badan sertifikasi gadget  berasal dari Negara China, yakni TENAA, pada akhirnya vendor Oppo telah memperkenalkan sebuah phablet yang sangat anyar mereka, yakni Oppo seri A53.

Phablet dengan mengusung kelas menengah yang satu ini telah memiliki deretan spesifikasi yang sangatlah sangar. Contohnya, pada bagian dapur pacu terdapat prosesor bernama Snapdragon 616 dengan jenis Octa-core yang pada setiap intinya akan memiliki kecepatan hingga 1,5GHz. Untuk dapat menemani prosesor Snapdragon 616 ini, Oppo telah menambahkan kapasitas daya RAM hingga 2GB, kartu grafis Adreno 405 dan juga memori internal sebesar 16GB. Terdapat juga pula slot kartu microSD hingga mencapai kapasitas daya tampung 128GB.

Phablet Oppo berseri A53 ini telah hadir dengan ukuran layar sebesar 5,5 inci dengan beresolusi 1080 x 1920 piksel. Oppo juga akan menyisipakan kapasitas daya baterai sebesar 3075mAh untuk dapat menjaga agar layarnya hidup selama berjam-jam dengan kurun durasi hingga 300 jam lamanya.
Phablet Oppo A53 ini juga telah dilengkapi dengan sebuah teknologi yang berbasis 4G LTE, GPS/A-GPS, fiturnya yang dual-SIM, OS Android 5.1, dan juga Bluetooth berkualitas 4.0. Kamera utama atau kamera belakang dari phablet ini memiliki kualitas sebesar 13MP(mega piksel), sedangkan pada kamera depan atau kamera selfienya beresolusi 5MP.

Akan tetapi sayangnya, hingga saat ini pihak Oppo belumlah dapat mengungkap berapakah harga ataupun kapanka jadwal akan dirilisnya phablet yang telah dibalut dengan casing berlapis aluminium ini.


0 comments:

Posting Komentar